Menu

Mode Gelap
HMPS Ekonomi Syari’ah Adakan Entrepreneurship Workshop Semarak Bulan Bahasa, HMPS TBIN Adakan Pemilihan Duta Bahasa Indonesia IAIN Madura Gelar Pisah Sambut Kabiro AUAK IAIN Madura Tidak Masuk 3 Besar Kampus Terbaik di Madura Versi Kemendikbudristek RI Dianggap Tidak Mendidik, Konten IMTV Mendapat Kritikan

News · 12 Okt 2019 14:00 WIB ·

Pintu Gedung F Jebol, Mahasiswa Rawan Kabur


 Pintu Gedung F Jebol, Mahasiswa Rawan Kabur Perbesar

IAIN Madura,Activita- Gedung F Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura mengalami krisis fasilitas, dimana minimnya fasilitas tersebut sangat berpengaruh terhadap Mahasiswa khususnya dosen. Sabtu,(12/10/2019)
Sunu selaku dosen Pendidikan Agam Islam (PAI) mengatakan, ada kerusakan digedung F yang perlu diperbaiki. “kerusakan yang paling tampak di gedung f ini adalah pintu kelas di lokal 25 copot sehingga menyebabkan terganggunya kondisi kelas yang ramai karena suasana di luar, namun itu tak terlalu jadi masalah,” tuturnya.
Sejalan dengan Sunu, Fais Alfan (PAI/5) menyatakan kurangnya monitoring fasilitas kampus. “Kurangnya fasilitas tersebut memang sangat berpengaruh terhadap penyerapan materi yang didapat. karena dengan adanya pintu yang rusak itu dapat mempengaruhi suasana pembelajaran di dalam kelas”, ungkapnya.
Heri selaku penjaga gedung F menyampaikan bahwa kerusakan pintu di gedung F dikarenakan kayu yang sudah rapuh. “Kerusakan tersebut terjadi karena kayu yang sudah rapuh. Saya sudah melaporkan ke atasan, namun tidak ada respon lebih lanjut”. ucapnya
Artikel ini telah dibaca 9 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Goals Budayakan Literasi; Fradiksi IAIN Madura Sukses Laksanakan Train B KIP-K 2024

31 Desember 2024 - 12:03 WIB

Fradiksi IAIN MADURA 2024

Perbankan Syariah IAIN Madura Rayakan Anniversary Ke-15

29 Desember 2024 - 13:24 WIB

Hari Lahir Perbankan Syariah

Penguatan Komitmen di HARLAH PSBD yang ke 4

21 Desember 2024 - 14:14 WIB

Hari Lahir Ke-4 PSBD 2024

Ini Dia Harapan Wisudawan Terbaik terhadap UIN Madura ke Depan

10 Desember 2024 - 06:23 WIB

Lulusan Terbaik IAIN Madura 2024

Penjagaan Kurang Ketat, Sepeda Mahasiswa IAIN Madura Raib 

9 Desember 2024 - 08:17 WIB

Pencurian Sepeda Motor

PGMI Adakan Diklat Guna Bekal Bersaing Jadi Guru Profesional 

8 Desember 2024 - 13:05 WIB

Diklat PGMI 2024
Trending di Liputan Khusus