Menu

Mode Gelap
HMPS Ekonomi Syari’ah Adakan Entrepreneurship Workshop Semarak Bulan Bahasa, HMPS TBIN Adakan Pemilihan Duta Bahasa Indonesia IAIN Madura Gelar Pisah Sambut Kabiro AUAK IAIN Madura Tidak Masuk 3 Besar Kampus Terbaik di Madura Versi Kemendikbudristek RI Dianggap Tidak Mendidik, Konten IMTV Mendapat Kritikan

News · 14 Nov 2018 03:28 WIB ·

BKPI, Membuka Kesempatan Ikuti Psikotes


 BKPI, Membuka Kesempatan Ikuti Psikotes Perbesar

Posko pendaftara psikotes yang diadakan oleh pengurus Hima BKPI.

IAIN Madura- Selasa (13/11) Himpunan Mahasiswa (HIMA) Bimbingan Konseling Pendidikan Islam (BKPI) membuka pendaftaran psikotes yang bertempat di timur kantor pusat, dibuka sejak tanggal 08-13 November 2018.

Abdul Hamid selaku ketua Hima BKPI menjelaskan acara yang akan dilaksanakan pada rabu, (14/11), “Untuk mahasiswa umum boleh ikut, tapi untuk mahasiswa prodi BKPI wajib,” jelasnya.

Balvi selaku ketua panitia mengatakan, mahasiswa yang mendaftar dalam acara ini cukup banyak. ”Alhamdulillah mahasiswa yang berpartisipasi cukup banyak terutama mahasiswa BKPI sendiri,” tandasnya.

Mustofa mahasiswa  BKPI/3 yang mendaftar menjadi peserta mengatakan kegiatan psikotes perlu untuk diikuti oleh mahasiswa, ”Pendaftarannya sangat mudah, cukup isi data dan uang administrasi,” ujarnya.

Abdul hamid berharap pendaftaran ini bisa selesai dengan baik tanpa ada halangan dan rintangan apapun ”Saya harap pendaftaran ini berjalan lancar,” ucapnya.
(Hsr, fai, Iis, hrr, ind, ayu,hlq)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Adakan Opening Capital Market Festival, KSPM GIS BEI Ajak Mahasiswa Berinvestasi Hindari Judi Online

10 September 2024 - 01:31 WIB

Opening Capital Market Festival, KSPM GIS BEI IAIN Madura

Prodi IQT Akreditasi Unggul! Dekan FAUD Anggap Sebagai Modal Penting tuk Unjuk Gigi

3 September 2024 - 06:46 WIB

Akreditasi Unggul Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir

Adakah FGB, Posko 2 Inginkan masyarakat yang Melek Akan Pengelolaan Sampah 

3 September 2024 - 00:58 WIB

KKN Posko 2 Fakultas Ushuluddin dan Dakwah IAIN MADURA

Mahasiswa KKN Kolaboratif Antar Perguruan Tinggi Sukses Laksanakan Penutupan KKN

29 Agustus 2024 - 15:26 WIB

KKN Kolaboratif Antar PT

Perayaan Penyambutannya Sudah Usai, Jadi Selamat dan Hati-Hati Menjadi Mahasiswa

24 Agustus 2024 - 13:37 WIB

Pimpinan Umum UKK LPM Activita: Usrotul Wafiyah

LPM ACTIVITA Reborn: Bagikan Majalah Secara Terbuka pada Ribuan Mahasiswa Baru 

24 Agustus 2024 - 06:34 WIB

Pendistribusian Majalah Activita edisi 52 kepada mahasiswa baru 2024
Trending di Majalah Activita