Menu

Mode Gelap
HMPS Ekonomi Syari’ah Adakan Entrepreneurship Workshop Semarak Bulan Bahasa, HMPS TBIN Adakan Pemilihan Duta Bahasa Indonesia IAIN Madura Gelar Pisah Sambut Kabiro AUAK IAIN Madura Tidak Masuk 3 Besar Kampus Terbaik di Madura Versi Kemendikbudristek RI Dianggap Tidak Mendidik, Konten IMTV Mendapat Kritikan

Sastra · 10 Jul 2022 02:16 WIB ·

Berkurban Jarak


 Berkurban Jarak Perbesar

 

Sebab rindu adalah kesucian

Dan kaustarku adalah kesetiaan

Seperti Ibrahim-Ismail yang tulus mencintai-Nya

Aku juga mencintaimu tanpa jeda

 

Antara kita jarak dikurbankan

Agar keniscayaan menjelma kesucian

Cinta yang lahir dari rahim waktu

Semoga lekas menemukan ruang temu

Artikel ini telah dibaca 41 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Januari dengan Hujan

13 Mei 2024 - 00:01 WIB

Diakses dari https://pin.it/6mBrMp1hw

Kemana Jati diri Mahasiswa

3 Juni 2023 - 12:35 WIB

SERIGALA

3 Juni 2023 - 12:26 WIB

Pemangku Jabatan

3 Juni 2023 - 12:06 WIB

Perjalanan Cahaya

29 Mei 2023 - 13:40 WIB

Kisah Keluh Kesah Rakyat Kecil

9 Maret 2023 - 13:18 WIB

Trending di puisi